Gridmotor.id - Bikers wajib mewaspadai kebiasaan-kebiasaan yang dapat memicu serangan jantung.
Bikers pastinya tahu bahwa jantung merupakan organ dalam tubuh yang paling vital.
Jantung harus bekerja optimal agar organ-organ lain dalam tubuh tidak terganggu.
Untuk menjaga jantung dari serangan penyakit, maka bikers perlu menghindari kebiasaan-kebiasaan buruk.
Persoalannya adalah, kebiasaan buruk tersebut sering kali dilakukan oleh sebagian bikers.
Hal tersebut tentu saja akan berdampak buruk pada jantung di kedepannya nanti.
Dikutip dari Every Health, ada beberapa kebiasaan buruk yang dapat memicu serangan jantung.
Dan berikut beberapa kebiasaan buruk yang dapat memicu serangan jantung.
Baca Juga: Maria Vania Kasih Gerakan Mantab Biar Badan Tetap Segar dan Fit Saat Riding Jauh
1. Duduk Sepangjang Hari