Baca Juga: Terciduk! NMAX dan Aerox 155 Pakai Strobo, Langsung Diangkut Polisi
Kombinasi warna terlihat pada tebeng depan serta sepatbor depannya.
Sementara Honda Click 150 memiliki dua warna, yaitu hitam dan putih namun dengan aksen oranye yang cukup banyak terlihat pada bagian bodi depan.
Sedangkan dari sektor lain, terlihat tidak ada perubahan.
Untuk harganya sendiri, Honda Click 150 dijual 60.700 Baht atau setara Rp 28 jutaan.
Baca Juga: Adel Pembalap AHRT Yang Turun di MX2, MXGP Indonesia 2019 Palembang
Itu berarti harganya lebih mahal daripada Yamaha NMAX non-ABS, yang dibanderol Rp 27.540.000.
Lalu Honda Click 125 dijual Rp 54.700 Baht dan 51.000 Baht untuk yang pelek jari-jari.
Kalau dirupiahkan berarti sekitar Rp 25 jutaan dan 23,5 jutaan untuk pelek jari-jari.
Gimana, tertarik enggak dengan warna baru ini?
Artikel ini telah tayang di MOTOR Plus-online.com dengan judul Sangar! Honda Thailand Kasih Warna Baru Untuk Vario, Lebih Mahal Dari Yamaha NMAX
KOMENTAR