Gridmotor.id - Mie instan memang membuat setiap orang ketagihan.
Ukurannya tak besar, bikin tidak cukup kalo cuma satu bungkus.
Bahkan, sebagian brother dalam seminggu makan mi instan lebih dari sekali.
Kalau dikalkulasi, dalam sebulan bisa saja mengonsumsi mie instan 5 kali atau lebih.
Nah, sebaiknya makan mi instan berapa kali dalam sebulan? Profesor dari Harvard dan ahli diet Mount Elizabeth Hospital menjelaskan terkait hal tersebut.
Makan mie instan 1-2 kali sebulan
Mie instan tak dianggap sebagai pengganti makanan, oleh karena itu tak ada saran rekomendasi jumlah konsumsi mie instan.
Hal tersebut disampaikan oleh ahli diet Mount Elizabeth Hospital Seow Vi Vien, seperti dikutip dari The Strait Times
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR