Mau Dapat Bantuan Kuota Data Internet Gratis Puluhan GB dari Kemendikbud Catat Nih Syaratnya

By Ahmad Ridho, Rabu, 7 Oktober 2020 | 07:00 WIB

Mau dapat bantuan kuota data internet gratis puluhan Gb dari Kemendikbud catat nih persyaratannya.

GridMotor.id - Mau dapat bantuan kuota data internet gratis puluhan Gb dari Kemendikbud catat nih persyaratannya.

Kemendikbud memberikan bantuan kuota data internet untuk para pelajar, mahasiswa dan guru.

Bikers yang masih bertastus pelajar akan mendapatkan bantuan kuota data internet dari Kemendikbud.

Catat persyaratannya untuk mendapat bantuan kuota data internet ini.

Baca Juga: 7 Kelompok yang Dapat Bantuan Pulsa Sampai Kuota Internet Gratis Puluhan GB dari Pemerintah, Bikers Buruan Cek Pulsa

Baca Juga: Sedih Kuota Internet Gratis Puluhan GB Sampai Sekarang Belum Juga Masuk ke HP, Bisa Jadi Karena Ini Penyebabnya

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menyampaikan sejumlah persyaratan utama untuk mendapatkan bantuan kuota data internet.

Salah satunya adalah calon penerima bantuan harus terdaftar dalam data pokok pendidikan (dapodik) serta memiliki nomor ponsel yang aktif.

Plt Kapusdatin Kemendikbud Muhammad Hasan Chabibie mengatakan, syarat menerima bantuan dibuat semudah mungkin.

Menurutnya, hal yang paling penting adalah terdaftar dalam aplikasi dapodik dan memiliki nomor aktif atas nama orang tua, anggota keluarga atau wali.