- Via aplikasi BPJSTK Mobile
1. Unduh aplikasi BPJSTK Mobile di handhone Android, iOS, dan BlackBerry.
2. Lakukan registrasi terlebih dahulu untuk mendapatkan PIN.
Syarat registrasi di aplikasi BPJSTK Mobile antara lain Nomor KPJ (ada di kartu BPJS Ketenagakerjaan), NIK e-KTP, dan tanggal lahir, dan nama.
3. Setelah terdaftar dan login, peserta dapat mengetahui status kepesertaan BPJAMSOSTEK.
4. Kemudian pilih di "Kartu Digital".
5. Setelah muncul tampilan kartu digital BPJS Ketenagakerjaan, klik di tampilan tersebut.
Bagian bawah akan terlihat status kepesertaan BPJS TK (aktif/tidak aktif).
Baca Juga: Bikers Jangan Kecewa, Jokowi Serahkan BLT Karyawan Swasta Rp 600 Ribu Baru Tanggal 25 Agustus Ini, Begini Cara Cek Nama yang Dapat Bantuan
- Via website