Bikin Penasaran, Ternyata Segini Gaji Polisi dari Tamtama Sampai Jenderal, Gede atau Kecil Sih?

By Ahmad Ridho, Selasa, 16 Juni 2020 | 10:16 WIB

Ilustrasi polwan sedang berjaga-jaga.

Baca Juga: Koplak Maling Motor Surprise Sebelum Ditangkap Buser Dapat Lagu Ucapan Selamat Ulang Tahun Dari Para Polisi

Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP): Rp 3.093.900 hingga Rp 5.084.300.

Komisaris Polisi (Kompol): Rp 3.000.100 hingga Rp 4.930.100.

Perwira Tinggi atau Pati (jenderal polisi) Jenderal Polisi: Rp 5.238.200 hingga Rp 5.930.800.

Komisaris Jenderal Polisi (Komjen): Rp 5.079.300 hingga Rp 5.930.800.

Inspektur Jenderal Polisi (Irjen): Rp 3.290.500 hingga Rp 5.576.500.

Brigadir Jenderal Polisi (Brigjen): Rp 3.290.500 hingga Rp 5.407.400.

Baca Juga: Dikira Aman Setelah Buron Setahun, Begal Motor Terkapar Didatangi Polisi, Pistol Meletus Gara-gara Kabur

Anggota Polri tak boleh bergaya hidup mewah

Sementara itu, Kapolri Jenderal Idham Azis telah memerintahkan seluruh anggota Polri tidak bergaya hidup mewah atau hedonisme dalam kehidupan sehari-hari.

Perintah Kapolri tersebut dituangkan secara resmi dalam Surat Telegram Rahasia (TR) Nomor ST/30/XI/HUM 3.4/2019/DIVPROPAM tanggal 15 November 2019.

Tidak menunjukkan, memakai dan memamerkan barang-barang mewah dalam kehidupan sehari-hari, baik di kedinasan maupun di ruang publik.