Ada Apa Nih? Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa Bagikan 100 Motor Trail Kepada Kodim dan Polres

By Indra Fikri, Sabtu, 13 Juni 2020 | 18:37 WIB

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa

Baca Juga: Debt Collector Jadi Pengangguran, Gubernur Jateng Pasang Badan Jika Ada Leasing Yang Masih Bandel!

Ini sekaligus menjadi bagian dari penguatan yang tidak sekedar memasuki transisi menuju new normal, tetapi untuk mengawal ketika pada saatnya memasuki new normal yang sebenarnya.

Penguatan Kampung Tangguh ini, tambah Khofifah, menjadi salah satu faktor yang menentukan keberhasilan Jatim dalam menangani pandemi Covid-19.

Berdasarkan data dari infocovid19.jatimprov.go.id per 12 Juni 2020, attack rate atau tingkat serangan Covid-19 di Jatim masih berada pada angka 14,5.

Sementara Surabaya menjadi wilayah yang paling beresiko dengan attack rate nya mencapai 107,6.

Baca Juga: Horee... Gubernur DKI Jakarta Siap Bagikan Rp 880 Ribu Perbulan Selama Kasus Corona, Driver Ojol Kegirangan

Artinya, setiap 100.000 populasi warga Surabaya, sebayak 107 di antaranya beresiko positif Covid-19.

 

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Khofifah Bagikan 100 Motor Trail ke Kodim dan Polres karena Bantu Turunkan 5 Daerah Jadi Zona Kuning