Seperti makanannya dibayar dan dibagi ke driver ojol itu.
Atau makanannya dibayar dan semua makanan dibawa driver ojol, dengan syarat kalau ada penggantian dari perusahaan ojol uangnya akan dikembalikan ke @wilandini.
Tetapi ternyata tidak sampai di situ, @wilandini masih menerima makanan dari beberapa orang driver ojol yang tertipu.
Unggahan terakhir, totalnya ada 11 orang driver ojol yang tertipu.
Setelah mengadukan pengalamannya ke perusahaan ojol Grab, akhirnya pemilik akun mendapatkan uang pengganti orderan fiktif tersebut dari Grab.
Lihat postingan ini di InstagramSebuah kiriman dibagikan oleh Drama Ojek Online Indonesia (@dramaojol.id) pada
Sementara untuk penipunya diduga belum tertangkap sampai saat ini.
Parah banget ya Bro, di tengah pandemi virus Corona masih ada pihak yang tega menipu driver ojol.