Pakai Aplikasi Samsat Online Nasional Bayar Pajak Lebih Mudah, Ini 4 Fakta E-Samsat

By Indra GT, Sabtu, 28 September 2019 | 18:43 WIB

Tampilan aplikasi e-Samsat

Data kendaaran yang ditampilkan oleh sistem Samsat Online Nasional, sesuai dengan identitas NIK.

Nah, data tersebut bisa diblokir oleh sistem, jika terjadi masalah.

Seperti pidana maupun perdata, jadinya harus diselesaikan dahulu pemblokirannya.

3. Pembayaran pajak bisa 3 bulan sebelum jatuh tempo

Yup, e-Samsat bisa dipakai bayar pajak kendaraan bermotor dan SWDKLLJ 3 bulan sebelum jatuh tempo.

Ini agar memudahkan penyiapan legalitas kendaraan, dalam pengurusan pembayaran pajak.

Baca Juga: Ternyata Bisa Bayar Pajak Tanpa Bawa BPKB, Ini Syaratnya Bro

4. Pengiriman stiker Regident

Kendaraan yang wajib pajak akan dapat stiker Registasi dan Identifikasi (Regident) pengesahan STNK tahunan dan TNKB.

Stiker itu ditempel di kolom pengesahan STNK, sesuai tahun pengesahan.

Stiker itu sendiri dikirimkan oleh petugas Samsat, melalui jasa pengiriman sesuai dengan alamat yang tertera di STNK.

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Simak 4 Fakta e-Samsat, Cara Bayar Pajak Motor Online Pakai Aplikasi