Pemotor Sering Jadi Korban, Warga Tutup Lubang di Tengah Jalan Dengan Pohon Pisang

By Indra Fikri, Minggu, 22 September 2019 | 10:05 WIB

Pemotor sering menjadi korban dari jalan berlubang, hingga warga menanam pohon pisang di lubang tersebut

Baca Juga: Kacau Nih Rekan Satu Tim, Marc Marquez Ingin Jorge Lorenzo Diberi Penalti di MotoGP Catalunya 2019, Akibat Ulah Menghalangi Jalan

Surat dengan nomor 07/RT-06/BRB/2016 perihal permohonan perbaikan Jalan Gang Manggis 2 dan perbaikan saluran air.

Dalam surat tersebut juga berisi permintaan penutup lubang jalan.

Surat ini ditujukan langsung kepada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Hulu Sungai Tengah.

Sedangkan surat kedua ditujukan kepada Lurah Barabai Timur dengan nomor surat 01/RT-06/BRB/2017.

Baca Juga: Otoseken: Bukan Lubang Sembarang Lubang, Ini Lubang Saluran Buang

Surat ini dilayangkan pada 27 Februari 2017 lalu.

Surat ini juga berisi permohonan perbaikan jalan Gang Manggis dan perbaikan saluran air.

 


Artikel ini telah tayang di banjarmasinpost.co.id dengan judul Pengendara Motor Sering Terjungkal, Warga Tanam Pisang di Badan Jalan