Bore Up Honda Genio Jadi 150 cc, Tarikan Makin Bengis, Ini Triknya

By Indra GT, Minggu, 21 Juli 2019 | 14:10 WIB

Tebal boring standar Honda Genio 2,44 mm

 

Gridmotor.id - Motor keluaran terbaru dari PT Astra Honda Motor (AHM) salah satunya Honda Genio 110 skuter matic.

Honda Genio 110 menawarkan sesuatu yang menggiurkan bagi para pecinta kecepatan.

Jika Honda Genio 110 dibore up kenaikan isi silinder bakal lebih melonjak.

Selain torsi bawaan besar, Honda Genio 110 memiliki langkah piston yang sangat panjang yaitu 63,1 mm.

Baca Juga: Bikin Lampu Depan Yamaha Aerox Bisa Dimatikan, Ganti Pakai Ini Bro

Baca Juga: Pakai Supermoto Galang Hendra Latihan Pasca Cedera, Mengasah Feeling

Silinder blok Honda Genio bisa masuk seher 54 mm

Trus berapa ukuran piston maksimal yang bisa masuk ke blok Genio?

Sekarang bagaimana jika blok atau silindernya mau dimodifikasi, ganti yang lebih besar, berapa ukuran piston maksimal yang bisa masuk?