"Kemudian, korban berinisiatif untuk melihat rekaman CCTV kantor," kata Ahmad Ridho, rekan Fajar, Rabu (23/6).
Rupanya, memang benar, motor milik Fajar dicuri oleh seorang pria.
Berdasar rekaman CCTV, pria itu mengenakan kemeja kotak-kotak warna gelap dan helm merah.
Pencuri itu sempat mengawasi situasi kantor Diskominfo dengan tenang.
Baca Juga: Parah, Truk Mendadak Terperosok ke Selokan, Gara-gara Kena Prank Bocah
Tanpa pilih-pilih dulu, pelaku menyasar motor punya Fajar.
Merasa aman, pelaku langsung melakukan tindakan seperti mencongkel lubang kunci motor.
Dalam hitungan detik, pelaku berhasil membobol kunci motor.
Pelaku lantas menggasak motor Honda Scoopy Nopol P 3180 AY itu.
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Fadhliansyah |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR