Baca Juga: Kocak, Video Yamaha NMAX Kawin Silang Dengan Sepeda Malah Dicegat Polisi
Bobot motor skutik terbilang enteng hanya 81 kg, sangat nyaman dan cocok untuk tubuh orang Jepang.
Kawin silang antara Honda dan Yamaha tersebut lahirlah Yamaha Vino yang bukan Fino.
Pabrikan Yamaha dan Honda sama-sama memiliki peran penting dalam mewujudkan motor kolaborasi mereka.
Pabrikan Yamaha membuat sasis dan bodi sedangkan pabrikan Honda kebagian membuat mesin motor matic 50 cc ini.
Baca Juga: Gak Kira-kira Iritnya Motor Baru Yamaha Bisa Kalahkan Honda BeAT, Seliter Tembus 96,16 Km
Motornya Yamaha karena rangka dan sasisnya dibuat oleh Yamaha dan rasanya seperti Honda, karena dibekali mesin dari Honda.
Jika dilihat sekilas memang mirip dengan Yamaha Fino yang ada di Indonesia.
Motor matic ini sama seperti motor matic Yamaha pada umumnya.
Secara keseluruhan desain motor ini terlihat membulat pada setiap detail, seperti lampu depan, cover headlamp, dan bodi.
Penulis | : | Indra GT |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR