Gridmotor.id - Artis Tedy Syach saat ini sedang dirundung duka.
Istri tercintanya, Rina Gunawan dikabar meninggal dunia, pada Selasa (2/3/2020).
Rina Gunawan dikenal sebagai salah satu pembawa ternama di tanah air.
Ia sering membawakan acara seperti talkshow.
Baca Juga: Wulan Guritno Pernah Berpose Bareng Motor Klasik, Malah Pada Salah Fokus
Baca Juga: Waduh, Artis Cantik Aura Kasih Curhat Begini di Atas Vespa Usai Cerai
Selain berkecimpung di dunia presenter, Rina juga pernah tampil dibeberapa sinetron.
Setelah meninggalkan dunia hiburan, Rina dikenal sebagai pebinis.
Ia dikenal sukses membuka bisnis Wedding Organizer.
Diketahui Rina meninggal karena sakit.
Baca Juga: Artis Cantik Nia Ramadhani Belikan Dua Asistennya Motor Honda PCX 160
Teddy juga menuturkan istrinya sudah dua minggu berada di rumah sakit.
Rina juga sempat dirawat di ruang ICU selama 10 hari terakhir sebelum meninggal dunia.
"Sakit udah dua minggu karena emang ada penyakit bawaan," ujar Teddy dikutip dari Tribunnews.com.
Sebelum meninggal dunia, Rina Gunawan sempat alami sesak nafas.
Baca Juga: Belajar Motor Sport, Artis Seksi Marcella Daryanani Bikin Deg-degan
Teddy mengatakan bahwa istrinya itu memang memiliki penyakit asma dan radang paru-paru.
Rencananya Rina Gunawan akan dimakamkam hari ini di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan.
Sedikit mengulas balik kebelakang.
Ternyata ada fakta menarik seorang Teddy Syach.
Baca Juga: Pernah Naik Motor Matic Bareng, Artis Billy Syahputra dan Amanda Manopo Putus?
Artis sinetron ini ternyata dulunya seorang pembalap.
Ia pernah menjadi pembalap untuk ajang matic race.
Hal ini konfirmasi oleh Coqy Siswanto selaku owner Kawahara Racing.
"Benar (pernah jadi pembalap)," katanya saat dihubungi Gridmotor.
Baca Juga: Potret Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Naik Vespa Bareng, Bikin Iri Netizen
Sayangnya Coqy tidak bisa menjelaskan lebih lanjut.
"Lupa seri berapa, awal banget," sambungnya.
Sekerdar Informasi, Matic Race pernah menjadi primadona di ajang balap lokal.
Matic race bisa diikuti pembalap muda sampai senior.
Baca Juga: Nagita Slavina Hadiahi Vespa Klasik ke Raffi Ahmad di Hari Ulang Tahun
Untuk standar motor biasanya disamakan sesuai mesin motr4.
Tentnya matic race tentu saya motor matic.
Balapan ini termasuk legal karena berada di sirkuit dan dijalankan sesuai standar pengamanan balapan.
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR