Motor baru yang satu ini ditanam mesin 279 cc 1-silinder berpendingin cairan.
Mesin segitu dipadukan dengan sistem transmisi 6-percepatan.
Chongqing Cross 300 punya tenaga maksimal sampai 24 dk pada 8.500 rpm.
Hal itu didukung dengan torsi puncak 23 Nm di 7.00 rpm.
Soal harga, motor baru ini rupanya murah banget bro.
Dikutip dari Alibaba.com, Chongqing Cross 300 dijual mulai 800 dollar Amerika Serikat.
Paling mahalnya dijual sampai 1.100 dollar AS.
Itu artinya Chongqing Cross dibanderol sekitar Rp 11,8 - Rp 16,2 jutaan.
Baca Juga: Saingan Honda ADV 150 Resmi Meluncur, Motor Baru Kembaran Fitur Canggih Harganya Murah Banget
Source | : | Xcross.com.cn |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR