Baca Juga: Bikin Pelanggan Merasa Tambah Aman, Helm Driver Ojol Kini Ditambah Face Shield
Sedangkan suntikan kedua baru akan diberikan pada Senin (24/8/2020) mendatang.
"Total penyuntikan ada dua kali," ungkap Fadly.
"Nanti ada lima tahapan pemantauan, tahapan terakhir pemeriksaan enam bulan mendatang," ujar dia. usai mendapatkan suntikan pertama,
Fadly mengaku aktivitasnya tak terganggu.
Baca Juga: Kasian Banget! Ditinggal Beberapa Menit Antar Pesanan, Motor Ojol Raib Digondol Maling
"Aktivitas lain boleh, bahkan setelah divaksin saya ngojeg lagi," ujar dia.
Efek ngantuk dan lapar
Usai disuntik, Fadly tidak merasakan efek samping yang signifikan.
Ia hanya merasa mengantuk dan lapar.
"Pas pertama (disuntikkan) ngantuk banget, saya kira saya jarang tidur tapi ngantuknya enggak bisa ditahan," ujar dia.
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR