Akan tetapi, Marc Marquez harus dibopong oleh dua orang medis.
Beberapa kali penanggung jawab medis meminta Marc Marquez untuk ditandu.
Akan tetapi Marc Marquez menolak.
Bahkan saat akan dibawa ke klinik medis sirkuit Buriram, Marc Marquez sempat menolak.
Baca Juga: Valentino Rossi Hebohkan Konferensi Pers MotoGP Thailand 2019, Gara-gara Hal ini
Malah Marc Marquez coba memilih untuk kembali ke paddock menunggangi motor paddock tim yang dikendarai manajer dan mentornya, Emilio Alzamora.
The opening #MotoGP session gets underway! ????
Potentially the start of a historic weekend for @marcmarquez93! ????#ThaiGP ???????? pic.twitter.com/l91mAtrItW
— MotoGP™ ???????? (@MotoGP) October 4, 2019
Saking tegasnya penanggung jawab medis sirkuit Buriram agar Marc Marquez dibawa ke medical center untuk diobservasi lebih lanjut.
Marc Marquez pun akhirnya mengalah dan mau ikut ambulans menuju medical center.
Baca Juga: Membelot, Ini Alasan Adik Valentino Rossi Memilih Satu Tim Dengan Marc Marquez
Source | : | Twitter MotoGP |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR