Baca Juga: Daftar Harga Terbaru Oli Encer Motor, Mulai dari Rp 30 Ribuan Bro
Produk Fastron ini termasuk pelumas yang bagus karena masuk dalam kategori oli sintetik.
Harganya di pasaran sekitar Rp 91 ribu atau lebih dalam satu liternya.
Tapi, bikin bingung Ardiansyah ketika membeli Fastron Tehno di dua tempat yang berbeda.
Pengalamannya diposting di grup YAMAHA NMAX INDONESIA.
Baca Juga: Oli Encer Bikin Irit Dibandingkan Dengan Oli Kental, Ini Pembuktiannya
Dalam postingannya selain terlihat ada foto juga dikasih caption:
Beli fastron techno di ol shop seller berbeda, yg kiri lebih keruh dan baunya lebih tajam, yg kanan lebih bening dan baunya ga tajam...
Dugaan gw yg kiri oli palsu
Jika melihat dari bahan dasar yang dipakai dari sintetik, seharsunya benar seperti yang dibilang Ardiansyah.
Bahan sintetik apalagi termasuk oli encer biasanya lebih bening.
Source | : | MOTOR Plus-online.com |
Penulis | : | Indra GT |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR