GridMotor.id - Bagian yang tidak bisa dipisahkan dari part motor, adalah baut dan sekrup.
Fungsinya tentu, untuk mengikat part demi part, agar menjadi bentuk yang utuh.
Tapi sering ada salah penyebutan, antara baut dan sekrup.
Apa sih bedanya? Padahal, kedua-duanya punya fungsi yang sama kan?
Baca Juga : Otoseken: Pakai Part Standar Motor Lain, Honda PCX 150 Nendang Terus
Berdasarkan bentuknya, baut (bolt) memiliki ulir tidak penuh.
Dalam artian, ulirnya enggak sampai pada kepala baut.
Sedangkan sekrup (screw), ulirnya penuh hingga mencapai kepala sekrup.
Perbedaan lainnya bisa dilihat dari bentuk kepala, antara baut dan sekrup.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Reyhan Firdaus |
Editor | : | Reyhan Firdaus |
KOMENTAR