Giat Razia Balap Liar Bikin Kaget, 282 Motor Disita Polisi di Mataram

By Albi Arangga, Selasa, 4 Oktober 2022 | 07:45 WIB

Tercatat 282 motor disitia polisi setelah melakukan razia balap liar.

"Hasil razia bisa dibilang 90 persen yang kita amankan dari anak-anak usia sekolah," kata Mustofa.

Ilustrasi balap liar.

Polisi mengimbau kepada masyarakat, khususnya orangtua untuk menasihati anak-anaknya agar tidak keluyuran tengah malam untuk balapan liar.

Sementara itu, untuk kendaraan yang terjaring razia, pemilik dapat mengambil kendaraannya setelah sidang yang digelar pada 14 Oktober 2022.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Razia Balap Liar di Mataram, 282 Sepeda Motor Disita"