Bikers, Ini Cara Cek Status Pencarian BSU Tahap 4 Rp 600 Ribu Secara Online

By Ilham Ega Safari, Senin, 3 Oktober 2022 | 17:45 WIB

Ilustrasi BSU 2022

GridMotor.id - Bikers jangan ketinggalan, BSU tahap 4 sudah mulai cair Rp 600 ribu, ini cara cek status pencarian secara online.

Seperti yang diketahui, untuk meredam efek kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) pemerintah menyiapkan Bantuan Langsung Tunai (BLT).

Salah satu wujudnya yakni Bantuan Subsidi Upah (BSU) atau gampangnya BLT subsidi gaji.

Nah, bikers sudah tahu belum bahwa BSU tahap 4 sudah cair mulai hari ini?, Senin (3/10/2022).

Hal ini disampaikan Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Anwar Sanusi pada Jumat (30/9/2022) lalu.

“Insya Allah awal-awal minggu depan, mungkin mudah-mudahan Senin (pencairan BSU tahap 4 sudah dilakukan). Kayak kemarin (BSU tahap 3) kan Senin,” ujarnya.

Bagi bikers para pekerja atau buruh yang telah ditetapkan sebagai calon penerima BSU 2022 dapat melakukan pengecekan status pencairan tahap 4 secara online.

Berikut cara mengecek BSU tahap 4 secara online:

Baca Juga: UPDATE, Jadwal BLT BBM Rp 600 ribu Sampai Rp 1,2 Juta Bagi Driver Ojek Online dan Pelaku UMKM

1. Akses laman https://kemnaker.go.id