Gridmotor.id - Di antara Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio, skutik retro mana yang lebih irit dalam konsumsi BBM?
All NewHonda Scoopy dan Yamaha Fazzio, dua skutik yang tipikal dengan model retro.
Honda dan Yamaha bisa dibilang jadi rajanya motor matic di jalanan.
Dan dua merek tersebut juga selalu bersaing untuk memanjakan konsumennya.
Salah satu buktinya yakni hadirnya All New Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio.
Untuk urusan dapur pacunya, All New Honda Scoopy mengadopsi mesin SP 109,5 cc SOHC 2 klep berpendingin udara.
Mesin tersebut serupa dengan Honda All New BeAT dan Genio.
Lalu Yamaha Fazzio, dibekali mesin 125 cc dengan teknologi Blue Core terbaru.
Baca Juga: Honda Luncurkan Motor Matic Mewah Fitur Modern Irit BBM, Harga Masuk Akal
Yang menjadi pertanyaannya, manakah dari kedua skutik retro tersebut yang lebih irit BBM?