GridMotor.id - Rusia ternyata punya perusahaan ojek online (ojol) di Indonesia, tarifnya murah sudah tersebar di 47 kota besar.
Persaingan jasa transportasi ojek berbasis online semakin ketat.
Setelah sebelumnya ada Gojek dan Grab Bike, kini muncul perusahaan asal Rusia.
Ojek online asal Rusia ini sudah masuk dan beroperasi di Indonesia sejak tahun 2018 lalu.
Bahkan ojek online asal Rusia ini diklaim tarifnya lebih murah dari kompetitornya.
Perusahaan ojek online (ojol) asal Rusia ini adalah Maxim.
Sejak pertama kali memperkenalkan diri pada 2018, layanan transportasi online Maxim terus mengembangkan layanannya.
Tercatat, kini Maxim sudah hadir di 47 kota di Indonesia.
Baca Juga: Driver Ojol Bisa Sewa Motor Listrik milik Gojek, Simah Nih Biayanya
Baca Juga: Merinding Cerita Penumpang Naik Ojek Online Tengah Malah, Ternyata Drivernya Sudah Meninggal