STNK dan BPKB Lengkap, Honda BeAT Dilelang Murah Meriah

By Ahmad Ridho, Sabtu, 12 Juni 2021 | 07:54 WIB

STNK dan BPKB Lengkap, Honda BeAT Dilelang Murah Meriah

GridMotor.id - Mumpung masih ada buruan bawa pulang, Honda BeAT dilelang murah meriah.

Motor-motor murah banyak ditawarkan, buat yang cari kendaraan tapi uangnya ngepas bisa lewat jalur lelang.

Bukan cuma motor matic, motor bebek sampai sport juga sering dilelang.

Kondisi motor beragam, ada yang normal sampai rusak total.

Baca Juga: Semarang Geger, Dua Bocil Maling Motor Honda BeAT, Polisi Malah Lepas

Baca Juga: BeAT Sporty CW Paling Murah Rp 16 Jutaan, Daftar Harga Motor Matic Honda Juni 2021

Perhatikan juga STNK dan BPKB motor apakah lengkap dan siap dibawa pulang.

 

Ada Honda BeAT yang dilelang Kantor Pertanahan Kota Padang, Sumatera Barat.

Dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) PadangKantor Pertanahan Kota Padang, pihaknya melelang beberapa motor.

Seenggaknya, ada 7 motor bekas yang dilelang murah.

Baca Juga: Bisa Angkut Keluarga Jalan-jalan, Harga Lebih Murah dari Honda BeAT dan Anti Kehujanan

Murah meriah lelang Honda BeAT, surat-surat lengkap bro.

 

Salah satunya adalah Honda BeAT, seperti pembahasan kali ini.

 

Dikutip dari lelang.go.id, pihaknya melelang Honda BeAT.

Adapun nilai limit yang ditawarkan sebesar Rp 3,778 juta.

Besaran jaminan untuk ikutan lelang Honda BeAT ini sebesar Rp 755,6 ribu.

Baca Juga: Geger Parkir Bandara Ngurah Rai Setara Harga Honda BeAT Bekas, Simak Faktanya

Motor bekas murah ini dilengkapi dengan STNK dan BPKB.

Harga awal Rp 3 jutaan, lelang Honda BeAT ini bisa jadi rekomendasi bikers dapetin motor murah.

Perhatikan syarat dan cara ikutan lelang di bawah ini:

Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui Aplikasi Lelang Internet (Closed Bidding) yang dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id/.

Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu “Tata Cara dan Prosedur” dan “Panduan
Penggunaan” pada domain tersebut;

Baca Juga: Nger-ngeri Sedap, Emak-emak Naik Honda BeAT Hampir Terhimpit Truk

Calon Peserta Lelang mendaftarkan diri di  https://www.lelang.go.id/ dengan merekam serta mengunggah softcopy KTP, NPWP, dan nomor rekening atas nama sendiri (uang jaminan akan dikembalikan langsung ke nomor tersebut);

Uang jaminan disetorkan ke rekening VA (virtual account) dan jumlah setoran harus sama dengan yang dipersyaratkan serta harus sudah efektif diterima KPKNL Padang paling lambat 1 (satu) hari sebelum lelang;

 

Objek lelang dapat dilihat sejak pengumuman lelang ini terbit, mulai pukul
10.00-15.00 WIB bertempat di:

Baca Juga: Anak Durhaka, Honda BeAT Milik Ibunya Sendiri Dijual Paksa di Facebook Rp 7,1 Juta

Waktu pelaksanaan lelang/pengajuan penawaran dapat diajukan sejak tayang
pada Aplikasi Portal Lelang Indonesia sampai dengan:

Baca Juga: Wuih Motor Baru Saudara Honda BeAT Punya Fitur Komplit, Harga Segini

Pelunasan lelang berikut bea lelang 2% dari harga lelang dibayarkan paling lama 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang;

Barang yang dilelang dalam kondisi apa adanya, dan segala bentuk kerusakan, kekurangan/resiko lainnya termasuk BBN 1 dan 2 serta tunggakan pajak menjadi tanggung jawab pembeli sepenuhnya;

Peserta lelang yang telah menyetor uang jaminan dianggap sudah tahu kondisi objek lelang yang akan ditawar/dibeli;

Persyaratan untuk mengambil objek lelang bagi pemenang lelang:

Info lebih lanjutnya brother bisa klik LINK INI.