Rumornya Yamaha FZ-X pakai mesin 149 cc silinder tunggal berpendingin udara, injeksi bahan bakar, dan girboks 5 percepatan.
Mesin memuntahkan tenaga dan torsi yang sama dengan FZ-S, 12,4 hp pada 7.250 rpm, dan 13.3 Nm pada 5500 rpm.
Gimana tampang calon motor adventure baru 150 cc dari Yamaha India ini, tunggu saja bro!