Namun jika dibandingkan dengan kakaknya yang punya kapasitas 160 cc, kayaknya bakal lebih murah.
Aprilia SXR 160 dibanderol 1.24 Lakh, atau setara dengan Rp 24,5 jutaan.
Harganya bahkan lebih murah dari Yamaha NMAX, yang saat ini harganya Rp 29,850 juta untuk tipe standar di Indonesia.
Kira-kira banderolnya berapa ya setelah nanti resmi meluncur? Brother bisa tebak?