Pemotor dan Pemobil Bersenggolan, Hampir Kena Tikam, Endingnya Begini

By Erwan Hartawan, Senin, 21 Desember 2020 | 07:41 WIB

Pemotor dan pemobil terlibat senggolan di Jalan

Gridmotor.id - Sebuah insiden melibatkan pengendara motor dan mobil.

Seperti yang video yang diunggah akun Youtube Hyun Motovlog.

Awalnya terlihat pengendara motor sedang berjalan lurun di tepi kiri jalan.

Namun tiba-tiba ada pemobil yang memotong laju pemotor tersebut dan  mengambil jalur kiri.

Baca Juga: Gara-gara Videoin Mobil Ugal-ugalan, Pemotor Ini Malah Nabrak Tembok

Baca Juga: Merinding, Pemotor Bonceng Sosok Putih Diduga Kuntilanak di Depok

Akibatnya terjadi senggolan antara spion pemotor dan body mobil.

Gak terima mobilnya baret, pengendara mobil turun dan meminta pemotor tersebut untuk minggir.

Terlibat cekcok antar keduanya, pemobil tersebut minta pemotor untuk bertanggung jawab.

Terpancing emosi, pemobil tersebut mengeluarkan kata-kata yang arogan.

Baca Juga: Terungkap, Ini Hubungan Pelaku Pria dan Wanita yang Mesum di Motor

"Tanggung jawab kamu atau saya matiin kamu disini," kata pemobil tersebut.

Tak hanya sekedar ancaman, ia juga mengambil sebelah pisau.

Karena menjadi pehatain pengendara lain, mereka memutuskan untuk pindah ke lokasi.

Setelah berpindah lokasi, kedunya terlibat cekcok kembali.

Baca Juga: Pemotor Honda Mega Pro Mau Nyalip Terpeleset, Langsung Ditutup Kain

Khawatir kabur, pemobil meminta KTP dan SIM pemotor untuk ditahan sebagai jaminan.

Namun, Ia tak mau memberikan dengan alasan ia tak bakal kabur.

Kesal permintaanya tak dikasih, pemobil kembali mengeluarkan pisau dan siap menikam pemotor.

Karena ketakutan, pemotor akhirnya kabur mencari pertolongan.

Baca Juga: Viral Lagi, Pria Gendong Jenazah Bayi Naik Motor, Warganet Mewek

Melihat ada orang yang pinggir jalan yang kembali berhenti yang menanyakan posisi bengkel mobil.

Ia pun langsung dikejar pemobil dan kembali mengeluarkan pisaunya.

Namun saksi dalam video menjelaskan bahwa pemotor menanyakan posisi bengkel.

Si pemobil menjelaskan bahwa dirinya adalah seorang aparat TNI.

Baca Juga: Viral Pasangan Nekat Mesum di Atas Motor, Warganet Kasih Komentar Lucu

Entar perbincangan apa yang, pemobil bisa menurunkan emosinya dan menjelaskan mobilnya saat ini sudah di asunransi.

Namun ada biaya klaim asuransi sekitar Rp 300 ribu.

Karena tak ada uang, pemotor pun menelfon temannya untuk dibawakan uang Rp 300 ribu.

Saat menunggu, pemobil menjelaskan dirinya terpancing emosi karena melihat gaya bicara pemotor tersebut.

Baca Juga: Pemotor Terkapar Ditabrak Mobil di Kemang, Sopir Langsung Tancap Gas

Namun dirinya tak bisa bersabar karena pemotor tersebut mau bertanggung jawab.

Akhirnya keduanya memutuskan untuk pindah ke tempat yang lebih besar.

Kedunya memutuskan berhenti di sebuah SPBU.

Namun ada hal yang bikin adem nih bro.

Baca Juga: Arogan, Helm Pemotor Dijitak Pengendara Lain, Begini Kejadiannya

Pemobil tersebut membiarkan pemotor membayar berapa saja untuk bertanggung jawab.

Karena hanya ada uang Rp 100 ribu, ia pun memberikan ke pemobil.

Pemobil tersebut menerima dengan ikhlas.

Wah kalo begini kan adem ya, kalo ada masalah dijalan alangkah baiknya dibicarakan dengan kepala dingin ya bro.