Naik Suzuki RC100, Kakek Ini Tabrak Truk yang Parkir Karena Ban Bocor, Langsung Tewas

By Fadhliansyah, Selasa, 27 Oktober 2020 | 14:10 WIB

Naik Suzuki RC100, Kakek Ini Tabrak Truk yang Parkir Karena Ban Bocor, Langsung Tewas

Petugas yang datang ke lokasi langsung melakukan pertolongan terhadap korban, olah TKP dan memeriksa sejumlah saksi guna perkembangan data lebih lanjut.

"Hanya korban meninggal, untuk kerugian materi Rp 2 juta. Kita mengimbau masyarakat agar hati-hati saat di jalan raya," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Kakek di TubanTewas seusai Tabrak Truk Parkir, Polisi Ungkap Penyebabnya: Tak Konsentrasi