Bantuan Rp 600 Ribu Gelombang 2 Sudah Ditransfer, Cukup dari HP untuk Mengetahui Apakah Anda Termasuk Sebagai Salah Satu Penerima

By Aong, Sabtu, 5 September 2020 | 11:05 WIB

Cek bantuan atau subsidi gaji bisa dari HP

Baca Juga: Bikers Buruan Buka Link Ini, Bantuan Rp 600 Ribu Tahap ke-2 Sudah Cair, 15.7 Juta Pekerja Kebagian Semua

BPJamsostek memberikan 3 juta nomor rekening karyawan ke Kementerian Ketenagakerjaan untuk pencairan subsidi gaji untuk karyawan tahap kedua.

Kloter kedua pencairan BLT Rp 600 ribu untuk karyawan akan dimulai minggu pertama bulan September 2020.

Pemerintah memastikan akan tetap melakukan penyaluran subsidi gaji ini hingga mencapai total penerima 15,7 juta pekerja.

Jadi, jika sampai hari ini subsudi upah/BLT karyawan Rp 1,2 juta belum masuk rekening, tidak usah khawatir.

Baca Juga: Jengkel Belum Terima Bantuan Rp 2,4 Juta dari Pemerintah Tenang Masih Ada Waktu Segera Urus Bisa Online Caranya Gampang

Mungkin Anda masuk dalam pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan batch berikutnya.

Lalu bagaimana cara cek apakah nomor rekening kita apakah sudah ada di BPJS Ketenagakerjaan? Cek dalam artikel ini.

Pemerintah sudah mencairkan tahap pertama subsidi gaji Rp 600.000 dalam program Bantuan Subsidi Upah ( BSU).

Pencairan pertama dilakukan mulai 27 Agustus 2020 ( pencairan BLT/ BLT BPJS).