Hal itulah yang acap dikeluhkan para penggemar motor balap di Tanah Air.
Namun meski begitu Honda CS1 mengusung teknologi yang maju di zamannya.
Menggunakan mesin 124,7 cc atau 125 cc SOHC berpendingin air
Sudah aplikasi rem cakram di depan dan belakang.
Fitur lainnya menggunakan spidometer digital dengan sokbreker belakang monosok.
Ketika itu disukai anak muda karena enak dipakai untuk manuver atau nikung rebah.
Akselerasi spontan dan kencang karena didukung transmisi 5 speed dengan kopling manual.
Mesin mampu menghasilkan power 12,8 PS serta torsi puncak 10,9 Nm.
Honda CS1 hasil modifikasi yang keren
Namun motor yang tenar di masanya dihentikan produksinya pada akhir 2013 lalu.
Baca Juga: Dobrak Kesan Kalem! Honda PCX 150 Kena Sentuh Modifikasi, Ganti Baju Ala Superhero Wolverine