Dukun Palsu Ngaku Bisa Gandakan Uang Sampai Rp 7 Triliun, Syaratnya Pakai Motor Baru Untuk Tumbal

By Fadhliansyah, Rabu, 29 Juli 2020 | 13:57 WIB

Dukun Palsu Ngaku Bisa Gandakan Uang Sampai Rp 7 Triliun, Syaratnya Pakai Motor Baru Untuk Tumbal


Gridmotor.id - Seorang dukun palsu di Malang, Jawa Timur, ditangkap oleh pihak kepolisan.

Pria berinsial MST (30) itu mengatakan bisa memberikan uang sampai Rp 7 triliun pada para korbannya.

MST mengaku punya ilmu dari daerah Banten, dan punya hubungan dengan seorang ratu.

"Saya bilang kepada mereka (korban)  kalau saya ada hubungannya dengan seorang ratu," ujarnya ketika dipaparkan dalam rilis di Polsek Gondanglegi (27/7/2020).

Baca Juga: Gak Yakin Pakai Kunci Letter T, Sindikat Maling Motor Pakai Jasa Dukun Sakti, Ujung-ujungnya Nginep di Hotel Prodeo

Baca Juga: Gawat Nih, Maling Motor di Cianjur Beraksi Dibantu Dukun, Udah Berhasil Gasak 19 Unit

MST tak begitu menjelaskan praktik ritual yang ia lakukan ketika memperdayai korbannya.

Pria yang mengaku mempunyai istri 2 ini malah berkilah dirinya tak bisa menggandakan uang.

"Saya tidak bisa menggandakan uang," ucapnya sembari menundukkan kepala.

Sementara itu, Kapolsek Gondanglegi, Kompol Agus S Hariyanto menuturkan, pelaku ditangkap baru-baru ini.

Baca Juga: Yamaha Resmi Launching Motor Matic Terbaru Bermesin 125 Cc, Tampang Sangar Mirip NMAX