Ngeri Bro, Jok dan Dek Tengah Honda Scoopy Ambyar Gak Karuan, Gara-gara Pemotor Simpan HP di Bagasi?

By Ardhana Adwitiya, Jumat, 10 Juli 2020 | 16:48 WIB

Honda Scoopy terbakar akibat menaruh HP di bagasi motor

Gridmotor.id - Ngeri bro, motor matic Honda Scoopy hangus terbakar dan kondisinya enggak karuan.

Kalau mau naik motor, pastinya brother suka menaro barang di dalam bagasi motor.

Bagasi motor, berada di bawah jok dan dekat mesin motor.

Karena mesin mengeluarkan panas saat bekerja, otomatis barang di bagasi motor akan menyerap panas.

Baca Juga: Tadi Malam Jalan Yos Sudarso Geger, Ini Video Detik-Detik Motor Terbakar Di Tengah Jalan Bikin Pengendara Lain Panik

Baca Juga: Bikin Kaget, Sebuah Motor Mendadak Terbakar di Tengah Jalan, Warga Langsung Lakukan Ini Untuk Memadamkan Api

Makanya, ada beberapa barang yang sangat dilarang untuk disimpan ke dalam bagasi motor.

Baru-baru ini, banyak motor terbakar yang diduga penyebabnya hand sanitizer.

Namun, para pakar menilai hand sanitizer tidak mudah terbakar, meski mengandung alkohol.

Kalau pun terbakar, kandungan hand sanitizer pun bisa dipertanyakan aman atau tidak.

Baca Juga: Warga dan Pemotor Geger, Motor Terparkir di Pinggir Jalan Hangus Dilahap Api, Berhasil Dipadamkan Pakai Ini

Sebelum hand sanitizer, banyak kejadian motor terbakar akibat menyimpan barang di dalam bagasi.

Seperti Handphone atau korek gas.

Hal serupa juga dialami pemotor Honda Scoopy ini.

Sebuah foto Honda Scoopy diunggah akun Facebok Musafirotul Khusna.

Foto itu ia unggah kemarin (9/7/2020).

Baca Juga: Warga Panik Berhamburan, Video Dua Motor Kecelakaan Hingga Terbakar, Sebuah Mobil Melarikan Diri Setelah Kejadian

Honda Scoopy ambyar terbakar di daerah Simbang Wetan, Jawa Tengah dan diposting ke media sosial Facebook

Pada foto itu, terlihat bagasi motor bolong hingga melepas jok motor.

Di postingan itu ia juga menulis keterangan.

"Yang lagi viral di simbang wetan,,,
Motor kobong ,,,
Naruh hp di jok motor gaes,,,," tulisnya pada keterangan.

Peristiwa itu terjadi di Simbang Wetan, Pekalongan, Jawa Tengah.

Baca Juga: Air Mata Bahagia Langsung Banjir, Motor dan Rumah Guru Honorer Terbakar Dapat Kejutan dari Kepala Sekolah, Hadiahnya Bikin Penasaran

Kabarnya, pemotor itu menaruh HP di bagasi motor.

Terlihat juga bagian body dalam, dek tengah hancur enggak karuan dan jok motor pun hilang.

Kalau kayak gini, bisa jadi HP yang disimpan memang sudah tidak stabil baterainya.

Terlepas dari kondisi baterai, mending enggak usah nyimpen HP di bawah jok deh bro.

Baca Juga: Hancur Berantakan, Honda Vario Gosong Setelah Diselimuti Api, Ternyata Motor Terbakar Setelah Pemilik Lakukan Hal Baik Ini

Foto itu pun dibagikan ulang Aldysta Hudy Sadega ke grup Facebook BEKAKAS (Bergejil Suka Motor Bekas).

Klik LINK ini untuk melihat postingan.