Ada Apa Nih? Polisi Kerjasama dengan SPBU Larang Isi Bensin Motor Tertentu

By Aong, Kamis, 9 Juli 2020 | 10:10 WIB

Ilustrasi. Petugas SPBU melayani pemotor isi bensin

Baca Juga: Langsung Mewek, Video Anak Muda Naik Yamaha V-Ixion Modif Minta Ampun Saat Dicegat Anggota Polisi dan TNI, Ternyata Ini Gara-garanya

Selain kerjasama dengan SPBU, sebelumnya juga sudah melakukan razia motor dengan knalpot brong. 

Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Pangkalpinang, AKP Sriyadi mengatakan penindakan tilang yang dilakukan ini sudah dimulai sejak 1 Juli.

Menurut Sriyadi, semua pelanggaran lalu lintas saat ini ditindak dengan tilang terutama yang kasat mata.

Personel Satlantas melakukan hunting dalam penindakan tersebut agar masyarakat dapat patuh berkendara.

Baca Juga: Sempat Bikin Geger Warga, Polisi Sebut Ledakan di Menteng Bukan Berasal dari Bom, Tapi dari Ini....

"Kita langsung tindak juga kepada pengendara yang tidak menggunakan helm, pelat, spion dan knalpot racing. Ini adalah tugas kita melakukan penertiban berlalu lintas,"ucapnya.

Termasuk  upaya penindakan pengendara di Kawasan Tertib Lalu Lintas masih dalam proses menunggu rambu-rambunya.

Sekarang dalam perbaikan oleh Dinas Perhubungan sebelum dilakukan langkah tegas tilang dua kali lipat sanksi yang diberikan dibanding di kawasan lainnya.

Artikel ini telah tayang di bangkapos.com dengan judul Tak Hanya Ditilang, Polisi Juga Larang SPBU Isi Bensin Kendaraan yang Berknalpot Racing.

Baca Juga: Viral Video Driver Ojol Ditendang Sampai Jatuh dari Motor, Ratusan Teman Korban Langsung Kepung Rumah Pelaku, Polisi Langsung Bereaksi