Bikers Bisa Melongo, Video Proses Motor Sport Diubah Jadi Motor Listrik, Setang Piston Buntung Kena Gerinda

By Ahmad Ridho, Kamis, 21 Mei 2020 | 11:31 WIB

Proses konversi Yamaha Saluto dijadikan motor listrik.

Baca Juga: Viral Video Motor Listrik Dipasang Pada Kursi Roda, Kendaraan Khusus Difabel Ini Lincahnya Luar Biasa

Wheelbase: 1.265 mm

Ground clearance: 180 mm

Berat: 112 kg

Kapasitas tangki BBM: 7,6 liter

Rem: teromol 130 mm (depan-belakang)

Mesin: 125 cc Blue Core

Max power: 8,3 PS @7.000 rpm

Max torsi: 10,1 Nm @4.500 rpm

Transmisi: 4 Percepatan

Simak videonya di bawah ini: