Tetap Bisa Mudik dan Terhindar dari Begal Sadis, Jasa Ojek Bagikan Tips Keberangkatan Agar Lolos Saat Mudik

By Ahmad Ridho, Jumat, 15 Mei 2020 | 17:05 WIB

Ilustrasi jasa ojek mudik.

Baca Juga: Polisi Amankan Ratusan Unit Kendaraan yang Digunakan Masyarakat Untuk Mudik, Kok Enggak Ada Motor?

Tapi ada juga jasa ojek mudik yang siap mengantarkan pemudik ke beberapa daerah di Jawa Barat.

Jasa ojek mudik memang masih jarang diketahui, namun pemudik bisa aman sampai ke kampung tanpa rasa was-was.

Jasa ojek mudik bagikan tips agar lolos mudik, mulai dari berangkat mudik tengah malam sampai mencari-cari jalur alternatif (jalan tikus) untuk menghindari razia PSBB.

Tapi pemudik bisa diantar sampai kampung halaman dengan menggunakan jasa ojek mudik.

Baca Juga: Para Pemudik Ingat, Ini Kriteria Kendaraan yang Dipakai Mudik dan Bisa Kena Denda Rp 100 Juta, Jangan Sembarangan

Jasa ojek mudik bisa mengantarkan pemudik tanpa kena razia PSBB sampai ke kota tujuan.

Pemudik motor waspada begal di Patokbeusi Subang-Pantura.

Seorang penyedia jasa ojek mudik membagikan pengalaman lolos dari razia PSBB dengan cara yang cukup mudah.

Jasa ojek ini bercerita kepada GridMotor langsung agar bisa mudik dengan aman.

"Hindari berangkat mudik malam, paling aman ya setelah Subuh. Karena kalau malam banyak begal," ujar penyedia jasa ojek yang enggan disebutkan namanya.