Maling Motor Rame-rame Buang Yamaha NMAX Hasil Curiannya Alasannya Bikin Melongo

By Aong, Kamis, 26 Maret 2020 | 07:02 WIB

Yamaha NMAX yang ditemuka di semak di sawah oleh petani di Parung Bogor Jawa Barat

Baca Juga: Kriminal Debt Collector Tarik Paksa Yamaha NMAX yang Sudah Lunas Setahun Pemilik Diajak Duel

Yamaha NMAX tanpa pemilik ini fotonya diposting oleh Herman Ben Zafran di grup INFO DEPOK pada 5 Januari lalu.

Motor Yamaha NMAX ditemukan di semak pinggir tol di Limo Depok Jawa Barat

Dilihat dari pelat nomornya baru berumur 6 bulan.

Yg ngerasa kehilangan motor td MLM bs lgsg dtg k Grogol pulomangga mtor di tinggal dlm keadaan di bongkar.

Bodi tengah Yamaha ini bekas dibuka oleh maling, kemungkinan mencari kabel bodi untuk menghidupkan kelistrikan motor.

Baca Juga: Mencekam, Dicegat Yamaha NMAX Maling Honda BeAT Kocar-kacir Dikeroyok Warga, Hidung Bersimbah Darah

Banyak komentar dari anggota grup, menebak teka-teki kenapa Yamaha NMAX yang masih mulus ini ditinggal.

Lebih jauh Herman menjelaskan kayaknya Yamaha NMAX ini kehabisan bensin trus mati.

Atau mungkin juga si maling ketika mencari kunci rahasianya keburu ketahuan warga dan langsung ditinggal di pinggir tol.

Dari pelat nomornya B 3152 EOR ditelusuri oleh Herman lewat aplikasi SAMBARA (Samsat Mobil Jawa Barat).

Baca Juga: Jangan Pakai Bohlam Model Ini Kalau Lampu Rem Yamaha NMAX Mau Terang dan Gak Mudah Gosong

Ketahuan kalau motor tersebut berasal darai wilayah Depok dan memang benar Yamaha NMAX.

Dan akhirnya akun FB Sudiro Alphareza mengaku bahwa motor Yamaha NMAX itu miliknya.

Ketiga, kejadian terhangat ditemukan Yamaha NMAX yang masih tergolong baru di Pekanbaru Riau.

Yamaha NMAX yang ditemukan di semak itu diposting oleh Muhammad Azmi Siregar di grup YAMAHA NMAX INDONESIA NMAX LOVER.

Baca Juga: Mewah! Yamaha All New NMAX Velfire, Tipe Tertinggi di Atas Connected ABS?

Motor Yamaha NMAX yang ditemukan di semak di Pekanbaru

Dalam postingannya dilengkapi caption:

Yg merasa kehilangan motor *Nmex BM 4883 AAU* hubungi atau datang ke polsek Tenayanraya Pekanbaru Riau.

Postingan ini diunggah pada 20 Maret lalu.

Dan motor Yamaha NMAX dari pelat nomornya terlihat baru berumur 4 bulan dilihat dari masa berlakunya pelat nomor sampai dengan bulan 11 tahun 2024.

Diduga Yamaha NMAX ini juga dibuang maling karena tidak sanggup menguasai atau disimpan sementara namun ketahuan warga.