Gridmotor.id -The power of emak-emak, kalau sudah dengar kalimat itu pasti siapapun akan tersenyum.
Kalau sudah emak-emak bawa motor pasti kadang ada hal unik yang terjadi, sen kiri belok kanan, parkir motor tengah jalan sampai pakai helm asal-asalan.
Tapi harus diingat ya enggak semua emak-emak begini, banyak pula emak-emak yang tertib lalulintas.
Sudah jadi kewajiban khusus pemotor wajib memakai helm SNI (Standar Nasional Indonesia).
Baca Juga: Diduga Ngantuk, Emak-emak Naik Yamaha Mio Nyungsep dan Tersungkur ke Aspal, Warga Langsung Bantu
Baca Juga: Ngeri, Emak-emak Nyaris Tergilas Truk Usai Pulang Belanja, Tembok Rumah Warga Jadi Korban
Peraturan tersebut tentu bertujuan melindungi keselamatan pengendara motor itu sendiri.
Tapi bagaimana kalau mau naik motor enggak ada helm?
Mungkin yang penting kepalanya sudah tertutup kata seorang ibu berkerudung kuning ini.
Atau cari helm malah dapat baskom biar praktis dipakai kayaknya.