Jember Geger, Rambu Lalu Lintas di Sulap Menjadi Hologram Ala Ironman, Pemotor Takjub

By Firman Hadi, Minggu, 3 November 2019 | 10:42 WIB

Jember geger, rambu lalu lintas berteknologi tinggi, membuat pengendara menjadi tertib

GridMotor.id – Zaman sekarang banyak pengendara pemotor yang nekat terabas rambu lalu lintas.

Sehingga sering membahayakan pejalan kaki yang hendak menyeberang.

Selain berbahaya tindakan tersebut juga dapat mengundang petaka bagi pemotor itu juga.

Berbagai cara dilakukan polisi untuk menindak pemotor yang bandel, sering terobos rambu lalu lintas.

Baca Juga: Tebing Tinggi Mencekam, Video Sopir Ambulans Terlibat Keributan dengan Oknum Polisi, Pemotor Ketakutan

Baca Juga: Bahaya Banget, Pengendara Honda Revo Bawa Muatan Besi Panjang, Bikin Celaka Pemotor Lain

Mulai dari operasi penertiban di jalan untuk menindak pengendara, sampai tilang online yang baru-baru ini diterapkan.

Tapi hal berbeda dilakukan pada lampu merah atau rambu lalu lintas yang terletak di Pasar Tanjung, Jember, Jawa Timur.

Di kutip GridMotor.id dari  akun Instagram @Jalankedua yang memposting video yang menampilkan  hal yang unik.

Area Zebra Cross tersebut disulap menjadi rambu-rambu hologram berteknologi tinggi yang membuat pengendara menjadi tertib berhenti di belakang  zebra cross.

Baca Juga: Dua Pemotor Terkapar Luka Parah Dihantam Truk Tangki, Gara-gara Lampu Lalu Lintas

Hal tersebut sontak menjadi perhatian pengendara yang menunggu rambu lalu lintas menjadi hijau kembali.

Namun perlu dicatat, hal tersebut ternyata  hanya editan dari akun Instagram @Jalankedua.

Tetapi mungkin di masa depan, hal tersebut mungkin saja terjadi dan bisa membuat pengendara menjadi tertib berlalu lintas.

Kita nantikan saja perkembangan teknologi kedepananya yang mungkin bisa membuat hologram pada rambu lalu lintas seperti pada video tersebut.

Penasaran dengan videonya, simak dibawah ini.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Monmaap kenapa lagu pak walkot depok ada di jember ya? Btw jangan kebut2an dan selalu patuhi peraturan lalu lintas ya gaess ???? . @indovisualgram @indovidgram @editorest.id @aftereffectsindonesia @adobepremiereindonesia @visiteditor @visualeditor.id @visualinspirasi @weloveunej @infojember @jemberbanget @infodepok_id @depok24jam @exploredepok @explorejember @pesonajember . #indovisualgram #indovidgram #editorest.id #aftereffectsindonesia #adobepremiereindonesia #visiteditor #visualeditor.id #visualinspirasi #weloveunej #infojember #jemberbanget #pesonajember #explorejember

Sebuah kiriman dibagikan oleh Mochamad Ariyanto (@jalankedua) pada