Jarang yang Sadar, Bantingan Sokbreker Depan Keras Indikasi Komstir Motor Bermasalah

By Ahmad Ridho, Jumat, 1 November 2019 | 17:05 WIB

Komstir motor harus selalu diperhatikan kondisinya.

Baca Juga: Tampilan Yamaha NMAX Mendadak Mirip Honda Gold Wing, Modal Pasang Side Box Aftermarket

Baca Juga: Hasil FP1 MotoGP Malaysia, Fabio Quartararo Pecundangi Marc Marquez, Valentino Rossi Tercecer

Sokbreker yang tiba-tiba keras bisa jadi indikasi komstir motor sudah mulai oblak.

"Jadi kalau sokbreker tiba-tiba keras jangan langsung memvonis oli sokbreker. Bisa disebabkan juga karena komstir," ujar Zainul.

Jadi, jika motor sudah merasakan beberapa gejala di atas segera memeriksa bagian komstir.

Jangan dibiarkan karena hal itu bisa juga mengganggu kenyamanan selama berkendara.