Video Matik Kawasaki Berwajah Sangar Basis Ninja H2 , Penantang Serius Yamaha NMAX dan Honda PCX

By Ahmad Ridho, Jumat, 18 Oktober 2019 | 08:39 WIB

Matik Kawasaki mengambil basis dari Kawasaki Ninja H2.

GridMotor.id - Persaingan pasar skutik di Tanah Air semakin menggeliat.

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) tengah merajut kesuksesan lewat varian Maxi Yamaha.

Yamaha NMAX merupakan ujung tombak penjualan dan terus berkembang serta meningkat penjualannya.

Sementara itu, Honda PCX 150 hadir untuk bersaing langsung dengan Yamaha NMAX.

Baca Juga: Tampang Sangar dan Punya Bodi Gambot, Matik Kawasaki ini Berani Lawan Yamaha NMAX dan Honda PCX

Baik Yamaha NMAX dan Honda PCX 150 memiliki kelebihan masing-masing.

Bukan cuma desain, fitur dan teknologi kedua skutik bongsor ini ada kelebihannya.

Karena pasar skutik bongsor makin menggiurkan, beberapa produsen lain mencoba untuk bermain di segmen yang sama.

Belakangan ini geger kehadiran skutik Kawasaki yang mengambil basis mesin dari Kawasaki Ninja H2.