Harga Motor Rp 4 Sampai 19 Jutaan, Sudah Tidak Pameran Harganya Sama

By Indra GT, Sabtu, 3 Agustus 2019 | 16:20 WIB

Bennerli Motobi 152

Gridmotor.id - Harga yang ditawarkan oleh pabrikan motor saat pameran ada yang diskon dan tidak.

Setelah selesai mengikuti pameran harga motor yang dijual tetap pada harga normal di dealer masing-masing.

Harga diskon cuma berlaku saat pameran saja setelah pameran harga kembali normal di dealer.

Tetapi ada produk yang dijual dengan harganya murah ketika pameran, harga tersebut juga berlaku di beberapa merek dan dealer mereka.

Baca Juga: Helm Palsu Buatan Indonesia Beredar Di Eropa, Pakai Merek Premium

Baca Juga: Agustus 2019 Yamaha MX King 150 VVA Dilaunching, Fitur Lebih Komplit

Dari pameran lalu, ada motor-motor tertentu yang dijual murah dibanding kompetitor di kelasnya.

Ada produk baru dan banyak yang lama harganya terjangkau.

Jenisnya pun berbagai macam, dari skuter listrik sampai motor bakar konvensional, dari model skutik hingga "batangan."

Berikut motor-motor itu.