Gridmotor.id - Ada berbagai macam alasan orang untuk menjual motor.
Paling lumrah adalah BU atau butuh uang sehingga motornya dikecilin untuk memenuhi kebutuhan.
Ada juga yang udah bosen sama motornya sehingga dijual untuk ganti yang baru.
Nah yang ini rada aneh nih alasan kenapa motornya dijual.
Baca Juga : Rossifumi Ternyata Berasal Dari Pembalap Motor Jepang Bukan Italia
Baca Juga : Kawasaki Ninja 250 Empat Silinder Akan Dibikin Di Indonesia?
Ternyata karena BPKB hilang dan males ngurus maka motor Yamaha NMAX dijual.
Yamaha NMX dijual tapi pretelan part demi part
Yamaha NMAX ini bukan hasil curian atau hasil tarikan kredit.
"Ada STNK aja BPKB ilang murni," jelas Dimas Prasetyo, pemilik Yamaha NMAX yang tinggal di Gang Pule, Ciracas, Jakarta Timur.