Gridmotor.id - Lagi marak tilang penggunaan knalpot brong.
Banyak tilang knalpot brong saat musim kampanye pilpres 2019.
Banyak partisipan partai berpawai dengan motor menggunakan knalpot brong.
Imbasnya kepada pengguna knalpot variasi yang banyak dijual.
Baca Juga : Pengrajin Knalpot Purbalingga Protes Video Garapan Polda Jateng Ini
Baca Juga : Ajib, Ada Yang Jual Mesin Honda Tiger Komplit Dengan STNK Dan BPKB
Akhirnya mereka menanyakan dasar hukum penilangan yang dilakukan Polri ketika adanya razia atau operasi kendaraan.
Seperti yang ditanyakan Yusuf Erick, "Standar kebisingan suara knalpotnya berapa DB pak? Kalo pasang knalpot yang sudah ada DBKiller gak masalah kan pak?"
Pertanyaan itu ditanggapi Mabes Polri lewat akun Facebook Divisi Humas Mabes Polri.
Begini tanggapannya;