Gak Ada Alasan Lagi, Lorenzo Kebangetan Kalau Masih Keok Dari Marquez

By Joni Lono Mulia, Rabu, 19 Desember 2018 | 15:30 WIB

Jorge Lorenzo.

Jadi dengan motor MotoGP yang setara seharusnya Jorge Lorenzo bisa membalas pertemuannya dengan Marc Marquez di 2019.

Bahkan, Michael Doohan menambahkan dengan keberadaan Jorge Lorenzo dan Marc Marquez di tim Honda pabrikan.

Baca Juga : Bengis! Walau Umur Sudah Gak Muda, Suzuki Smash Ini Jawara di Trek 500 Meter

"Sudah pasti juara dunia musim depan masih milik Honda," terawang Michael Doohan.

Juara dunia GP 500 5 kali (1993-1998) memprediksi MotoGP mengetengahkan serunya duel Lorenzo dengan Marquez.

Siapa yang cepat beradaptasi, motivasi tinggi dan tidak membuat kesalahan, maka dia pemenangnya.