Gridmotor.id - Tak disangka hanya dengan uang Rp 16 juta kalian bisa bawa pulang Yamaha NMAX 155 tahun 2015.
Harga motor baru yang semakin tinggi setiap tahunnya membuat sebagian orang mulai melirik pasar motor bekas.
Tak tanggung-tanggung perbedaan harga motor baru dan motor bekas bisa hampir setengahnya.
Salah satunya adalah motor matic gambot yang ramai peminatnya yaitu Yamaha NMAX.
Yamaha NMAX baru tahun 2022 kini dibandrol dengan harga Rp 28 jutaan dan Rp 31 jutaan untuk model ABS.
Harga tersebut sangalah tinggi jika dibandingkan dengan harga Yamaha NMAX bekas tahun 2015.
NMAX sendiri adalah motor matic gambot yang nyaman dikendarai dalam perjalanan jauh dan dekat.
Posisi duduk yang bisa memanjakan pengendaranya dengan pijakan kaki yang luas dan panjang.
Motor ini juga dibekali dengan mesin 155 cc yang memudahkan kalian bermanufer di dalam kota maupun perjalanan jauh.
Baca Juga: Pajak Motor Mati Auto Tak Bisa Beli Pertalite? Menteri BUMN Beri Penjelasan
Motor ini juga memiliki komunitas yang terus tumbuh, membuat pasar motor seken dan modifikasi menjadi subur
Otoseken.id merangkum harga-harga motor Yamaha NMAX 155 seken (bekas) dari bersumber dari GridOto.com.
Harga Yamaha NMAX seken ini diambil dari kanal pricelist GridOto.com.
Untuk harga tergantung dari kondisi dan kelengkapan kendaraan.
Berikut harganya:
Yamaha N- Max 155 ABS 2015 | Rp 16,5 juta |
Yamaha N- Max 155 Non ABS 2015 | Rp 16 juta |
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | ARSN |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR